Jaga Kesehatan, Ini Bahaya Kebanyakan Makan Santan Saat Lebaran!

By Monika Perangin, Senin, 2 Mei 2022 | 09:00 WIB
Rendang sapi (sajiansedap.grid)

CewekBanget.ID - Saat lebaran atau hari raya nanti, kita akan disuguhkan oleh banyak sekali makanan bersantan.

Makanan bersantan seperti menjadi menu makan wajib yang ada di setiap rumah.

Enggak heran, baik di rumah kita sendiri atau di rumah saudara, kita akan menemukan makanan bersantan.

Mulai dari rendang, opor ayam, ketupat sayur, gulai ayam, hingga kari ayam akan kita jumpai di hari lebaran nanti.

Tapi, kita harus ingat bahwa kita enggak boleh terbuai oleh nikmatnya makanan bersantan ya girls.

Hal ini karena makanan bersantan bisa menyebabkan masalah kesehatan yang enggak kita sangka.

Apalagi, kalau kita makan makanan bersantan dengan berlebihan.

Dilansir dari laman Bobo Grid, ini dia beberapa bahaya kebanyakan makan santan saat lebaran nanti!

Yuk simak di sini!

Baca Juga: Resep Dessert Nastar Untuk Ide Isian Hampers Lebaran, Unik dan Enak!

Lipoprotein berlebihan

Ilustrasi penyakit jantung