Bikin Makeup Tahan Lama Saat Lebaran, Ikuti 6 Step Skin Preparation Ini

By None, Kamis, 28 April 2022 | 20:40 WIB
skin preparation (nameera.co.id)

Saat membersihkan wajah, pastikan kita menggunakan sabun pembersih yang cocok untuk wajahmu, sehingga kulit pun menjadi lebih halus.

Pilih juga sabun cuci muka dengan pH seimbang, yakni antara lima dan enam, agar kulit enggak kering ataupun iritasi.

Lakukan eksfoliasi

Agar makeup kita enggak cakey nantinya, kita juga tak boleh melewatkan eksfoliasi untuk mengangkat sel kulit mati.

Dengan melakukan eksfoliasi, maka kulit akan terasa lebih halus dan makeup pun akan lebih menempel di kulit.

Pakai toner atau serum

Selanjutnya, setelah melakukan eksfoliasi, jangan lupa untuk mengaplikasikan toner atau serum untuk mengembalikan kelembapan pada kulit wajah.

Kalau kita memiliki wajah berminyak bisa memilih toner, sedangkan jika kita memiliki kulit kering, maka serum menjadi pilihan yang tepat untukmu.

Untuk memilih produk yang tepat, kita sebaiknya menyesuaikan kembali produk tersebut dengan kondisi kulit, ya.

Baca Juga: Battle Micellar Water Kaila vs Garnier, Mana Lebih Ampuh Membersihkan?

Gunakan eye cream

Sering melewatkan langkah yang satu ini? Sebaiknya kali ini jangan lupa untuk menggunakan eye cream!