CewekBanget.ID - Pernah terbangun tiba-tiba di malam hari akibat perut dan kerongkongan terasa perih?
Ini mungkin terjadi gara-gara asam lambung naik saat tidur.
Rasa enggak nyaman yang ditimbulkan tentu membuat kita merasa enggak nyaman.
Kalau sudah begini, gimana sebaiknya kita mengatasinya?
Hindari Tidur Setelah Makan
Jangan pernah terbiasa langsung tidur setelah makan, ya!
Fyi, asam lambung rentan banget naik gara-gara hal ini.
Sebaiknya kita makan maksimal 4-5 jam sebelum tidur.
Jadi makanan dapat diproses sepenuhnya oleh pencernaan sebelum kita rebahan dan beristirahat.
Baca Juga: Bahaya Nyata Rebahan Tepat Setelah Makan, Asam Lambung Jadi Naik!
Pola Makan Teratur
Jangan pula sembarangan makan dan minum.