Parah Banget, Ini 5 Bahaya Pakai Makeup yang Sudah Kedaluwarsa!

By Monika Perangin, Selasa, 24 Mei 2022 | 17:50 WIB
Ilustrasi pakai skincare (beautyvice.com)

Masalah pertama yang pasti akan kita rasakan adalah timbulnya jerawat di wajah kita.

Jerawat ini adalah tanda bahwa mekaup kita sudah terkontaminasi oleh bakteri karena sudah kedaluwarsa.

Produk makeup seperti cushion atau foundation dan lain sebagainya akan mengandung minyak dengan kabar yang tinggi.

Bruntusan

Ilustrasi jerawat bruntusan

Enggak cuma jerawat saja, wajah kita juga bisa bruntusan, lho.

Porduk makeup yang kedaluwarsa akan menyumbat pori-pori sehingga timbul bruntusan.

Duh, enggak maukan demi menghemat kulit wajah jadi bermasalah?

Baca Juga: Arawinda Kirana Ngaku Sebenarnya Enggak Suka Pakai Makeup! Kenapa Ya?

Iritasi

ilustrasi wajah iritasi

Kulit wajah kita juga bisa iritasi karena menggunakan makeup yang sudah kedaluwarsa.