Halsey Batal Konser Karena Venue Kebanjiran dan Sampai Ada Tikus di Panggung!

By Tiara Harum Pramesti, Jumat, 10 Juni 2022 | 21:10 WIB
Halsey (parade)

Meski dirinya panik dan bingung tapi dia mencoba menenangkan para penonton dan menulis lewat media sosial. 

Dia sendiri juga enggak tahu mau berbuat apa tapi pihaknya akan mecoba yang terbaik. 

"Aku patah hati dan panik, aku hanya pengin tahu bahwa kalian semua bisa pulang dengan selamat. 

Aku menyayangi kalian lebih dari apapun," tulis Halsey

Konser di Maryland ini berkapasitas hingga 19.000 orang penonton. 

Bisa dibilang show yang sangat besar dan berisiko jika konser saat itu tetap dilaksanakan. 

Baca Juga: Ada Halsey Hingga Steve Aoki, Big Hit Labels Umumkan Final Lineup dan Penampilan Spesial!

Sampai saat ini belum ada keterangan lebih lanjut soal konser Maryland akan dijadwalkan ulang kapan dan bagaimana ke depannya. 

(*)