Nunggu Panggilan Kerja #GirlsIn5piration Bisa Coba Kursus Berikut!

By Tiara Harum Pramesti, Minggu, 26 Juni 2022 | 21:14 WIB
Ilustrasi wisuda (tribunnews)

Misalnya dengan memahami SEO (search engine optimization), pemasaran dengan konten, marketing via surel, serta masih banyak yang lainnya. 

Kita bisa memakai skill ini untuk membangun usaha mandiri juga lho. 

Pelatihan financial/keuangan

Mengatur uang pribadi mungkin sudah kita lakukan sejak lama ya, girls. 

Tapi akan menjadi berbeda kalau kita mulai atur financial setelah bekerja. 

Apa lagi jika kita kerja di bidang yang mengusung persoalan keuangan, tentu kita harus mahir dalam ilmu ini.

Pelatihan dan kursus mengatur keuangan ini sudah ada banyak kok. 

Baca Juga: #GirlsIn5piration, Ini 5 Tips Sukses Interview Buat Fresh Graduate!

Selain bermanfaat sebagai nilai skill melamar kerja, juga bermanfaat untuk kehidupan pribadi atau rumah tangga kan?

Kursus public speaking

Percaya deh girls, public speaking selalu dibutuhkan dalam bidang apapun. 

Saat menempuh pendidikan sekolah dasar sampai perguruan tinggi, kita juga sudah dihadapkan dengan public speaking paling sederhana seperti presentasi di depan kelas.