Apa Itu Gap Year Pasca Lulus SMA/Sederajat yang Ternyata Bermanfaat!

By Rafaela Theresa, Minggu, 17 Juli 2022 | 16:05 WIB
()

CewekBanget.ID - Girls, kamu mengenal istilah gap year?

Buat kita yang masih SMA/sederajat atau sudah lulus harusnya enggak asing lagi dengan istilah gap year ini.

Karena gap year adalah pilihan alternatif bagi kita pasca lulus SMA/sederajat.

Gap year ini bisa kita jalani jika memang punya tujuan untuk masuk universitas yang spesifik kita inginkan.

Kita tetap bisa akan jadi orang yang sukses meski gap year karena #FutureEverywhere yaa! 

Apa itu gap year?

Punya banyak waktu memulihkan diri

Baca Juga: Mayang Pengin Lulus Tepat Waktu Sebagai Kado Buat Doddy Sudrajat!

Nambah banyak skill

Bisa lebih mudah bersosialisasi

Itu dia penjelasan soal gap year yang perlu kita pahami, girls.

Ingat, ilmu itu bisa didapatkan di mana aja kok!

Dan kita jangan selalu terpaku dengan apa yang orang lain lakukan.

Kita enggak wajib kuliah di perguruan tinggi negeri hanya karena teman-teman yang lain melakukannya. You shine your own way, girls!

Baca Juga: Gagal Lolos SBMPTN, Bimbang Pilih Masuk PTS atau Mending Gap Year?

(Salsabila Putri Pertiwi)

(*)