CANCER
Para pemilik zodiak Cancer dikenal sebagai sosok yang menawan tapi juga penyayang.
Untuk itu, kita bisa pilih parfum dengan aroma mandarin, patchouli, lily of the valley, Tahitian vanilla, dan amber.
Aroma-aroma ini sesuai banget buat Cancer yang juga berjiwa bebas tapi sayang banget sama keluarga.
Baca Juga: Biar Parfum Tahan Lama, Coba Pakai Pelembap dan Jangan Digosok!
LEO
Para Leo yang karismatik dianjurkan buat memilih parfum yang mengandung wangi neroli, bergamot, lemon, dan cardamom.
Parfum tahan lama dengan aroma ini akan semakin memancarkan karisma Leo sang pemimpin.
VIRGO
Psstt.. para Virgo termasuk zodiak yang romantis, lho.
Untuk itu, parfum dengan wewangian neroli, temple mandarin dan mawar, bakalan cocok banget buat para Virgo.
Yup! pilihan aroma tersebut semakin menonjolkan kelebihan seorang Virgo.
Baca Juga: Wangi Banget, Ini 5 Rekomendasi Parfum yang Cocok Untuk Lebaran!
Tungguin bagian 2 buat tahu aroma parfum tahan lama buat zodaik Libra hingga Pisces, ya.
(*)