4 Lagu KPop dengan Elemen Musik Tradisional Korea, Keren Banget!

By Adinda Efrilla, Kamis, 25 Agustus 2022 | 07:00 WIB
Suga BTS dan Jisoo BLACKPINK (Foto : Youtube/HYBE LABELS & BLACKPINK)

MV-nya memang apik dan penuh dengan detail yang memukau banget.

Hal yang mungkin yang paling menawan adalah cuplikan pembuka saat Jisoo terlihat memainkan geomungo, yaitu alat musik tradisional Korea.

Jisoo terlihat mempesona saat sedang memainkan instrumen tersebut ya, girls.

2. Daechwita - Suga BTS

Suga BTS dalam MV Daechwita

Suga BTS memasukkan Daechwita asli di awal lagunya yang berjudul Daechwita.

Baca Juga: Jungkook BTS dan Lisa BLACKPINK Masuk Nominasi VMAs 2022 Sebagai Solois! Pertama dalam Sejarah KPop

Daechwita mengacu pada jenis musik militer tradisional Korea.

Musik tersebut dimainkan saat berbaris atau untuk mengumumkan kedatangan Raja. 

3. Piri - Dreamcatcher

Dreamcatcher MV yang berjudul Piri

Piri adalah seruling yang banyak digunakan dalam musik rakyat Korea.