4 Makeup Item yang Harus Selalu Ada di Dalam Tas, Jangan Ketinggalan!

By Monika Perangin, Selasa, 6 September 2022 | 16:10 WIB
Ilustrasi makeup remaja (Daily Mail)

Kita bisa memilih akan menggunakan bedak padat atau bedak tabur.

Bedak akan sangat berguna untuk kita menghilangkan minyak di wajah secepat mungkin.

Blush on

memakai blush on pink

Jangan lupa, blush on akan sangat membantu penampilan kita supaya terlihat lebih cerah dan berwarna.

Untuk itu, kita enggak boleh lupa untuk membawa blush on saat pengin keluar rumah.

Baca Juga: Hati-hati, Ternyata 4 Hal Ini Sering Bikin Makeup Kita Jadi Longsor

Pensil alis

Alis Tetap On Fleek dengan 4 Rekomendasi Pensil Alis di Bawah Rp 10 Ribu!

Makeup item terakhir yang harus kita bawa adalah pensil alis.

Untuk kita yang melakukan salat atau aktivitas lain yang bisa melunturkan alis, wajib untuk membawa pensil alis, ya.

Pensil alis bisa kita pakai untuk menebalkan gambar alis yang sudah luntur.

Jadi, makeup kita akan selalu on point!

 Baca Juga: Ikutin, Ini 3 Cara Mencukur Alis yang Gampang Untuk Para Pemula

(*)