Karakter dari Berbagai Genre Drama Korea Berikut Punya Trauma Masa Kecil Mendalam

By Tiara Harum Pramesti, Minggu, 9 Oktober 2022 | 18:59 WIB
Drama 'Its Okay To Not Be Okay' (foto : Netflix)

CewekBanget.ID - Sejumlah karakter di berbagai genre drama Korea berikut kisahkan orang yang punya trauma masa lalu. 

Mereka menghadapi kesulitan untuk bisa menemukan kebahagiaan lantaran traumanya itu. 

Genre drama Korea dengan karakter idap trauma masa lalu ini bisa menjadi tontonan menarik sekaligus bisa diambil pembelajaran kehidupannya. 

Healer

Drama Healer

Di drama Korea Healer ada karakter yang memiliki trauma masa lalu dan pengin mencari kebenaran dari peristiwa itu. 

Seo Jung Hoo (Ji Chang Wook) bekerja sebagai kurir pengantar pesan malam yang ilegal. 

Dia memiliki nama samaran Healer, dan dia tak pernah mengungkap identitasnya. 

Jung Hoo bertemu dengan reporter muda Chae Young Shin (Park Min Young) dan mereka saling berusaha menyembuhkan trauma masa lalu. 

Trutama trauma soal kematian ayah mereka yang jadi rahasia.

Hometown Cha-Cha-Cha

Baca Juga: 4 Info Drama Korea Wi Ha Joon yang Populer, Terbaru Little Women!