Masih Remaja Tapi Penampilan Tampak Jauh Lebih Tua, kok Bisa?

By Salsabila Putri Pertiwi, Jumat, 4 November 2022 | 22:40 WIB
Ilustrasi reapply sunscreen tanpa merusak makeup (coveteur)

CewekBanget.ID - Nah lho, apakah kita remaja yang sering dikira lebih tua dari usia kita sebenarnya?

Kadang pandangan tersebut bukan berarti kita terkesan dewasa secara mental, tapi lebih karena penampilan kita dianggap enggak sesuai dengan umur kita.

Hal ini kerap menimbulkan rasa insecure pada diri kita.

Kira-kira penampilan seperti apa sih, yang bikin kita terlihat lebih tua dari usia sebenarnya?

Coba cek apakah hal ini relatable atau enggak dengan situasi kita, yuk!

Pakaian

Fyi, asal memilih pakaian dan cara berpakaian dapat membuat penampilan kita enggak sesuai dengan usia.

Bergantung pada tren juga enggak bakal membantu kalau gaya yang sedang populer enggak cocok dengan diri kita.

Yang penting pilihlah pakaian dengan ukuran yang pas di tubuh kita, ya.

Tentunya dengan model yang trendy sekaligus nyaman digunakan.

Baca Juga: Genre Drama Korea Romance yang Memotret Kisah Cinta Noona dan Dongsaeng

Foundation