4 Rekomendasi Film Korea tentang Perjuangan Ayah yang Mengharukan

By Adinda Efrilla, Rabu, 9 November 2022 | 08:05 WIB
Train to Busan (hancinema)

3. Miracle in Cell No. 7

Miracle in Cell No. 7

Film ini diangkat dari kisah nyata dan bercerita tentang seorang ayah penyandang disabilitas mental yang dituduh melakukan kekerasan seksual dan pembunuhan.

Hal itu membuatnya diancam hukuman mati dan akan hidup di penjara, meski sebenarnya tuduhan belum terbukti.

Di sisi lain, ia memiliki seorang putri yang cerdas dan ia hanya hidup bersama putrinya itu.

Film ini berhasil membuat banyak penontonnya menangis haru melihat perpisahan antara keduanya.

4. Daddy You, Daughter Me

Daddy You, Daughter Me

Berkisah tentang kehidupan seorang ayah dan putrinya yang jiwanya tertukar.

Hubungan keduanya enggak terjalin dengan baik dan kejadian tertukarnya jiwa antara ayah dan anak ini membuat keadaan semakin kacau.

Mereka akhirnya bertukar peran masing-masing dan merahasiakan semua kejadian ini dari siapa pun.

Termasuk merahasiakannya dari sang ibu atau istrinya di rumah.

Baca Juga: Rekomendasi Film Komedi Korea Genre Komedi. Dijamin Bikin Ngakak!

(*)