Di foto lain, Yoon Hae Joon mengenakan gaya yang lebih kasual.
Ia menunjukkan penampilan yang keren saat dia lagi enggak berkutat dengan pekerjaannya.
Raut wajahnya yang bingung menambah rasa penasaran siapa orang yang ada di depannya dan apa yang sedang mereka bicarakan.
Drama Korea You, Whom I Met By Chance ini rencananya akan tayang pada Januari 2023 mendatang, girls.
Baca Juga: Poster Summer Strike Terbaru Menenangkan Banget! Intip Info Drama Korea Im Siwan dan Seolhyun
(*)