4 Cara Ampuh Bersihkan Komedo Membandel Tanpa Ribet!

By Monika Perangin, Minggu, 26 Februari 2023 | 19:05 WIB
Ilustrasi komedo (Derm Collective)

Pore pack

ilustrasi pakai pore pack

Cara paling instan menghilangkan komedo membandel di area hidung adalah dengan menggunakan pore pack.

Memakai alat ini membantu mengangkat komedo di area hidung dengan maksmial.

Jadi, hidung kita akan bebas dari komedo.

Pakai toner

Ih, siapa nih yang baru tahu kalao komedo ternyata bisa dihilangkan menggunakan toner.

Kita disarankan untuk menggunakan toner non alkohol untuk menghilangkan komedo yang membandel di area wajah.

Rajin mengusap wajah dengan toner non alkohol akan membuat pori-pori di wajah kita akan mengecil.

Hal ini membuat komedo enggak punya tempat deh untuk bersarang!

 Baca Juga: 4 Sabun Cuci Muka Lokal Ampuh Basmi Komedo. Wajah Halus Mulus!

(*)