Ini Dia! Info Sekolah Menengah Atas Swasta Terbaik di Yogyakarta. Nilai UTBK Tertinggi!

By Tiara Harum Pramesti, Rabu, 8 Maret 2023 | 17:53 WIB
Ilustrasi anak SMA (Kompas.com)

CewekBanget.ID - Calon lulusan SMP di wilayah Yogyakarta, sudah cari info sekolah di daerahmu?

Saat ini banyak Sekolah Menengah Atas swasta di Yogyakarta yang bagus lho!

SMA Swasta di Yogyakarta bisa menjadi pilihan untuk melanjutkan ke jenjang pembelajaran lebih tinggi.

Berikut info Sekolah Menengah Atas swasta terbaik di Yogyakarta, berdasarkan nilai UTBK tertinggi. 

Ada sekolah incaranmu?

Deretan 12 besar Sekolah Menengah Atas swasta terbaik di Yogyakarta.

1. SMAS Kolese De Britto Depok, Kab. SlemanNilai total: 594,617

Peringkat nasional: 512. SMAS Stella Duce 1, Kota YogyakartaNilai total: 567,270

Baca Juga: Jadi Inspirasi dan Motivasi, 5 Artis Indonesia yang Kuliah di Perguruan Tinggi Swasta

Peringkat nasional: 1443. SMA Kesatuan Bangsa, Kab. BantulNilai total: 559,515

Peringkat nasional: 2064. SMAS Muhammadiyah Boarding School (MBS) Nilai total: 539,441

Peringkat nasional: 3885. SMAS IT Abu Bakar, Kota YogyakartaNilai total: 396

Peringkat nasional: 538,6676. SMAS Muhammadiyah 1 Yogyakarta

Baca Juga: Ubah Stigma, Enggak Kuliah di PTN Bukan Berarti Enggak Pintar, Kok!Nilai total: 536,876

Peringkat nasional: 4227. SMAS Stella Duce 2, Kota YogyakartaNilai total: 534,207

Peringkat nasional: 464

8. SMA Budi Mulia Dua, Kab. SlemanNilai total: 533,705

Peringkat nasional: 4749. SMAIT Abu Bakar Boarding School Kulon ProgoNilai total: 531,593

Peringkat nasional: 507

Baca Juga: Banyak Manfaatnya, Kepoin 5 Keunggulan Perguruan Tinggi Swasta!10. SMAS Pangudi Luhur, Kota YogyakartaNilai total: 530,344

Peringkat nasional: 52711.SMA Islam Terpadu Baitussalam

Nilai total: 526,622

Peringkat nasional: 63412. SMAS Santa MariaNilai total: 521,190

Peringkat nasional: 757

Itu dia deretan dua belas besar info Sekolah Menengah Atas swasta terbaik di Yogyakarta. 

Sekolah-sekolah yang disebutkan tadi, masuk ke dalam peringkat 1000 besar perolehan nilai tertinggi UTBK se-Indonesia, berdasarkan data dari LTMPT. 

Baca Juga: Biar Enggak Keliru, Coba 4 Tips Ini Saat Memilih Perguruan Tinggi Swasta, Yuk!

Tunggu apa lagi, jangan ragu buat daftar di sekolah terbaik swasta di Yogyakarta. (*)