CewekBanget.ID - Kamu merasa ada aspek yang pengin kamu kritik dari pacar kamu?
Tapi sampai saat ini bingung gimana cara menyampaikan kritik yang benar ke pacar tanpa menyakiti hatinya dan bikin dia tersinggung?
Enggak perlu sedih, girls! Berikut cara menyampaikan kiritk ke pacar tanpa bikin dia tersinggung.
Good luck!
Baca Juga: 4 Alasan Pasangan Bahagia Jarang Posting di Media Sosial. Relate?
1. Ajak diskusi tentang hal yang mau dikritik
Ajak dia buat berdiskusi soal kekurangan dia yang bisa merugikan diri dia sendiri.
Ingat, tujuan utama kita bukan mengubah perilaku si pacar, tapi mengubah pola pikir si pacar agar dirinya tergerak untuk mengubah perilakunya sendiri.
Karena perubahan itu tergantung sama diri sendiri.
Meskipun kita udah berulang kali mengkritik si pacar, namun kalau dia enggak ada keinginan untuk berubah, maka ya akan tetap gitu-gitu aja, girls!
2. Sampaikan lewat candaan
Biar suasana jadi enggak tegang, kita bisa menyampaikan kritik secara implisit lewat candaan, girls.