Kalau malas basa-basi dan takut topik obrolan jadi berat, kita bisa main tebak-tebakan receh.
Tebak-tebakan receh pasti bisa mencairkan suasana yang cangging antara kita dan gebetan.
Selain itu, kita jadi bisa mengukur seberapa tinggi atau recehnya selera humor si dia.
Siapa tau ternyata selera humor kita dan gebetan ternyata berbeda, ya,
Berandai
Selanjutnya, kita bisa main pertanyaan berandai.
Main pertanyaan berandai ini seru banget dan bisa membawa kita dan gebetan ke dunia khayal yang asik.
Kita bisa memainkan pertanyaan berandai mengenai uang, peran, dan lain sebagainya.
Contoh pertanyaan berandai adalah, 'Misal, kamu jadi tikus, kira-kira mau tinggal di gorong-gorong mana?'
Baca Juga: 5 Alasan Kita Dilarang Dekat sama Gebetan yang Masih Terjebak Masa Lalu
Pick-up line