Mulai Waspada, Ini Dia 4 Penyebab Kista Ovarium pada Remaja!

By Monika Perangin, Senin, 3 April 2023 | 18:05 WIB
Penyebab Kista Ovarium pada Remaja! (queensgynecology.in)

Radang panggul sendiri adalah infeksi yang terjadi di sistem reproduksi, seperti rahim, saluran telur atau tuba falopi, hingga ovarium.

Nah, radang panggul sendiri sering dipicu karena bakteri penyebab ingeksi menular seksual.

Beberapa bakteri yang membuat seseorang mengalami radang panggul adalah Chlamydia trachomatis atau Neisseria gonorrhoeae.

Gangguan tiroid

Penyebab terakhir yang bikin remaja mengalami kista ovarium adalah gangguan tiroid.

Gangguan tiroid seperti hipertiroidisme dan hipotiroidisme bisa memicu hormon jadi enggak seimbang.

Hormon yang enggak seimbang ini akan membuat penumpukkan cairan di indung telur alias kista ovarium.

 Baca Juga: Bukan Hamil, Hailey Bieber Ternyata Sedang Idap Kista Ovarium

(*)