Intip Daftar Pemain Tim Indonesia di Singapore Open 2023. Kekuatan Penuh!

By Elizabeth Nada, Senin, 5 Juni 2023 | 22:55 WIB
Aksi ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo, pada Thailand Open 2023, Kamis (1/6/2023) (PP PBSI)

- Pramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan

- Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin

Pasangan ganda putra, Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin, pada babak perempat final Malaysia Masters 2023 di Axiata Arena, Kuala Lumpur, Jumat, 26 Mei 2023

Ganda Putri

Kalau ganda putra menurunkan 6 wakilnya, sektor ganda putri akan menurunkan 4 wakil untuk berlaga di Singapore Open 2023.

Keempat wakil tim Indonesia di sektor ganda putri adalah:

- Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti

- Febriana Dwipuji Kusuma/Amalia Cahaya Pratiwi

- Ribka Sugiarto/Lanny Tria Mayasari

- Rachel Allessya Rose/Meilysa Trias Puspitasari

Pasangan ganda putri, Rachel Allessya Rose/Meilysa Trias Puspitasari, pada babak pertama Malaysia Masters 2023 di Axiata Arena, Kuala Lumpur, Selasa, 23 Mei 2023

Baca Juga: Ikutan War Tiket Indonesia Open 2023? Intip Ketentuannya Biar Enggak Bingung!