Sosok yang Tekun, Ini 5 Jenis Tas yang Cocok Buat Zodiak Taurus

By Elizabeth Nada, Sabtu, 15 Juli 2023 | 11:45 WIB
Ada juga model tote bag Guess yang muat banyak barang dan punya desain yang simpel tapi elegan. (Cewekbanget.id/ Nada)

Kita bisa pilih tas dengan tali selempang yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan kita, Taurus.

Tipsnya, Taurus jangan lupa pilih tas dengan bahan yang nyaman seperti kulit atau kanvas, dengan desain yang sederhana namun elegan.

off shoulder dress + sling bag

4. Tas vintage

Taurus termasuk zodiak yang menyukai gaya klasik dan timeless.

Untuk itu, kita bisa cari tas vintage dengan desain yang berkelas dan berkualitas tinggi.

Pilihlah tas dengan desain yang elegan seperti satchel atau clutch dengan aksen logam yang indah.

Contoh satchel bag

5. Tas hobo

Terakhir, jenis tas yang cocok buat para zodiak Taurus adalah tas hobo.

Model tas ini cocok buat Taurus, yang memang menyukai kesederhanaan dan kenyamanan.

Baca Juga: Apa Saja 5 Model Rok yang Sesuai Karakter Zodiak Sagittarius?