Biar Makin Kece, Zodiak Virgo Cocok Pakai 4 Jenis Tas Sesuai Karakter

By Elizabeth Nada, Minggu, 16 Juli 2023 | 09:45 WIB
Crossbody bag (iStyle.id)

Kita bisa pilih tas dengan tali selempang yang dapat diatur sesuai kebutuhan.

Vintage (80's) Wave Crossbody Bag

2. Tas satchel

Model tas ini jadi pilihan tepat untuk Virgo yang mengutamakan fungsi dan kepraktisan.

Pilihlah tas dengan desain yang sederhana namun terorganisir, dengan ruang yang cukup untuk membawa barang-barang penting kita, Virgo.

Kita bisa pilih tas satchel dengan bahan yang tahan lama seperti kulit atau nilon untuk memastikan keawetan dan ketahanan.

Tas Kate Spade seri "Margaux Dégradé Mini Satchel"

3. Tas dengan desain minimalis

Virgo cenderung menyukai tampilan yang bersih dan minimalis.

Pilihlah tas dengan desain yang sederhana namun elegan, dengan aksen minimalis, Virgo.

Kita bisa pilih tas dengan aksen detail logam yang simpel atau tali selempang yang ramping.

Baca Juga: 3 Zodiak Suka Makan Makanan Pedas, Ada Salah Satunya Zodiakmu?