CewekBanget.ID - Ada yang spesial nih dari HokBen, girls!
Buat kita pemburu promo, pasti tertarik dengan promo HokBen kali ini.
Yup, HokBen dan Bank Danamon punya promo menu yang murah banget!
Yuk simak info lengkap dan cara dapetin promonya di bawah ini.
Ulang tahun Bank Danamon
PT Bank Danamon Indonesia Tbk (Danamon) merayakan ulang tahun yang ke-67 pada 16 Juli 2023.
Jadi spesial buat para nasabahnya, Danamon kerjasama dengan HokBen untuk merayakan ulang tahun.
HokBen mitra utama promo Danamon
Melnasir press release, HokBen yang merupakan resto bergaya Jepang dinilai sebagai tempat kenangan yang hangat bersama teman, keluarga dan juga sahabat,
Ternyata alasan ini yang membuat Danamon memilih Hokben sebagai mitra utama Promo Big Bang 2023.
HokBen dan Danamon sama-saam selalu mendampingi masyarakat dalam setiap langkah kehidupan mulai dari kanak-kanak hingga yang sudah berusia lanjut.
Baca Juga: Cara Menikmati Layanan Grid Network+ Premium Website Bebas Iklan