Ini 5 Jenis Bra yang Harus Kita Hindari Demi Kesehatan Payudara

By Marcella Oktania, Kamis, 19 Oktober 2023 | 12:40 WIB
Ilustrasi bra (The New York Times/Michelle McSwain)

Selain itu, lem pada sticky bra juga bisa berbahan untuk kita yang punya kulit sensitif, lho.

5. Bra yang terlalu lama dipakai

Mungkin bra yang kita pakai sekarang sudah kita pakai selama bertahun-tahun lamanya dan enggak pernah kita ganti karena alasannya masih sangat bagus.

Padahal sebenarnya bra tersebut sudah kehilangan elastisitas, lho.

Akan jauh lebih baik kalau mengganti bra setiap 6 bulan hingga 1 tahun sekali demi kesehatan dan sokongan pada payudara kita.

Baca Juga: 5 Buah yang Bisa Bikin Payudara Makin kencang. Rajin Konsumsi Yuk!

(*)