Waspada, 5 Penyakit Kulit Ini Sering Terjadi Saat Musim Hujan, Simak

By Dok Grid, Rabu, 11 September 2024 | 13:28 WIB
Ilustrasi penyakit kulit saat musim hujan (via Health)

Bakteri Staphylococcus aureus atau Streptococcus pyogenes bisa masuk ke dalam luka kecil pada kulit atau lecet, yang akhirnya menyebabkan infeksi.

Gejala impetigo adalah munculnya bercak merah yang berkembang menjadi lepuh dan berisi cairan.

Bila kita pengin mencegah impetigo, penting untuk menjaga kebersihan kulit, menghindari berbagi handuk atau barang pribadi, dan merawat luka atau lecet dengan baik ya, girls!

Baca Juga: Begini Tips Memutihkan Kulit dan Teknik Memakai Cream Bleaching, Simak

(*)