Manfaat Exfoliating Toner yang Harus Dipahami Biar Enggak Salah Pilih

By Indah Permata Sari, Senin, 26 Agustus 2024 | 07:05 WIB
Eksfoliasi wajah (dailyvanity.sg)

Sedangkan BHA bisa mengatasi jerawat dan memperbaiki kulit yang rusak karena sinar UV.

Pokoknya perhatikan aja exfoliating toner pasti ada kandungan AHA atau BHA-nya.

Seperti yang dimiliki oleh Farmacy Deep Sweep 2% BHA pore cleaning toner.

Sesuai dengan namanya, produk ini berfungsi sebagai eksfoliasi dan juga deep-cleaning wajah kita.

Kandungan 2% BHA dan enzim pepayanya bisa bantu mengecilkan pori-pori dan juga mengurangi minyak berlebih di wajah.

Tentunya banyak juga pilihan exfoliating toner lainnya yaa, girls.

Kita bisa pilih sesuai dengan kebutuhan dan jenis wajah kita masing-masing.

Baca Juga: Berapa Kali Eksfoliasi Wajah Baiknya Dilakukan? Ini Penjelasannya!

(*)