3 Cara Mengatasi Bibir Hitam yang Disebabkan oleh Sinar Matahari

By Indah Permata Sari, Kamis, 24 Oktober 2024 | 16:05 WIB
Ilustrasi bibir hitam karena sinar matahari (Foto : freepik)

Ada Pink (neutral undertone), Mauve (cool - neutral undertone), dan Nude (neutral undertone).

Lip Gloss SPF 29 PA++++ saat ini sudah tersedia secara eksklusif di Shopee Amaterasun Official Store mulai tanggal 23 Oktober - 01 November 2024, dan yang selanjutnya dapat tersedia di website resmi amaterasunofficial.com, Beautyhaul.com & toko-toko kecantikan lainnya.

3. Melakukan eksfoliasi bibir

Eksfoliasi bibir juga perlu dilakukan untuk menghilangkan kulit bibir yang sudah mati dan menggantinya yang baru,

Tapi ingat ya, eksfoliasi bibir baru bisa dilakukan kalau bibir kita sudah enggak terbakar karena sinar matahari.

Jadi memang kira-kira kita bisa eksfoliasi bibir kalau sudah minimal satu bulan setelah terbakar.

Selain itu enggak perlu sering juga eksfoliasi bibir ya, karena sama kayak kulit wajah aja yang bisa jadi terlalu tipis kalau terlalu sering dieksfoliasi.

Jangan lupa juga kita harus rajin minum air putih ya soalnya kalau dehidrasi yang langsung terlihat efeknya adalah bibir jadi kering.

Baca Juga: Rekomendasi 3 Lipstik Lokal Mengandung SPF Agar Bibir Tidak Menghitam

(*)