6 Tokoh Ikonik Yang Muncul Lagi di Star Wars The Force Awaken

By Muti Siahaan, Kamis, 17 Desember 2015 | 17:00 WIB
6 Tokoh Ikonik Yang Muncul Lagi di Star Wars The Force Awaken (Muti Siahaan)

Sebagai film besar, ada banyak tokoh-tokoh ikon yang lahir dari Film Star Wars episode IV (1977) dan sampai sekarang pun masih jadi favorit.  Bahkan tokoh-tokoh  ini sering jadi sumber inspirasi untuk cosplay atau referensi untuk budaya pop lainnya. Ini dia 6 tokoh  ikonik yang muncul lagi di Star Wars The Force Awakens. Dan semua pemerannya pun masih pemeran yang sama dengan Star Wars yang pertama muncul atau Star Wars episode IV.

6 Tokoh Ikonik Yang Muncul Lagi di Star Wars The Force Awaken

Salah satu Jedi terkenal dan dilatih khusus oleh Obi-Wan Kenobi.  Dia sengaja dibawa ke Planet Tatooine untuk disembunyikan dari ayahnya, Dart Vader dan Emperor Palpatine. Dia adalah saudara kembarnya, Prince Leia yang baru dia kenalnya setelah dewasa.  Luke diperankan oleh Mark Hamill.

6 Tokoh Ikonik Yang Muncul Lagi di Star Wars The Force Awaken

Pemimpin Rebel Alliance, politikus dan salah satu Jedi. Saat kecil dia diadopsi Bail Organa dan Queen Breha dari Alderaan. Makanya dia mendapat gelar Prince Leia. Saat memimpin pemberontakan dia bertemu dengan Hans Solo dan akhirnya jatuh cinta. Gaya baju dan rambut dengan dua konde Prince Leia sering banget ditiru. Prince Leia diperankan oleh Carrie Fisher.

6 Tokoh Ikonik Yang Muncul Lagi di Star Wars The Force Awaken

Salah satu penyelundup dari planet Corellia dan kemudian bergabung dengan Rebel Alliance. Dia mengendarai pesawat Millenium Falcon. Walau sering berantem dengan Prince Leia pada akhirnya mereka jatuh cinta. Hans Solo  diperankan oleh Harrison Ford.

6 Tokoh Ikonik Yang Muncul Lagi di Star Wars The Force Awaken