Ini Dia Gaya Rambut Princess Disney Yang Cocok Sama Kita

By Natasha Erika, Rabu, 4 Maret 2015 | 17:00 WIB
Ini Dia Gaya Rambut Princess Disney Yang Cocok Sama Kita (Natasha Erika)

Ini Dia Gaya Rambut Princess Disney Yang Cocok Sama Kita

Total: 18-23

Ini Dia Gaya Rambut Princess Disney Yang Cocok Sama Kita

Pasti enggak asing dengan rambut yang digulung ke atas ala Cinderella, kan? Nah, tatanan rambut ini ternyata cocok banget sama kita. Walau punya banyak aktivitas, kita tetap mau terlihat gaya dan kece depan teman-teman. Rambut top bun ini bisa kita buat messy, bisa juga kita buat rapi. Seru, kan?

Ini Dia Gaya Rambut Princess Disney Yang Cocok Sama Kita

Total: 24-28

Ini Dia Gaya Rambut Princess Disney Yang Cocok Sama Kita

Rambut Princess Disney yang cocok sama kita adalah sang Sleeping Beauty, Aurora. Tampil feminin seperti Princess Aurora ternyata cocok sama kita. Hi-hi-hi. Kira-kira rambut kita tetap bisa rapi setelah bangun tidur seperti Aurora enggak, ya?

(foto: yourtango.com, pixgood.com, giphy.com, pinterest.com, mysalonbeverlyhills.com, pophaircuts.com, care2.com, tuninggp.com)