Taylor Swift yang suka banget bergaya feminim, ternyata banyak banget inspirasi aksesori headband lucu-lucu darinya. Headband ini sering dipakai Taylor buat gaya casual street style-nya. Headband aneka warna, motif dan girly ini bisa banget kita contek buat inspirasi gaya kita. Ini dia, inspirasi headband lucu-lucu Taylor Swift yang bisa kita contek dan lihat.
Baca juga: Tips Memilih Lipstick Merah Sesuai Jenis Kulit
Baca juga: DIY Floral Hippie Headband
Baca juga: Inspirasi Mix And Match Gaya Kaos Ala Taylor Swift
(stefanie, foto: glamour.com, stylebistro.com, dress.yournextshoes.com, huffingtonpost.com, prettydesigns.com, pictures.stylebistro.com, hollywoodlife.com)