9 Produk Kecantikan yang Harusnya Kita Simpan di Lemari Es (Bagian 1)

By Astri Soeparyono, Rabu, 5 November 2014 | 17:00 WIB
9 Produk Kecantikan yang Harusnya Kita Simpan di Lemari Es (Bagian 1) (Astri Soeparyono)

Vitamin C berguna untuk membuat kulit kusam kita jadi lebih bercahaya. Biasanya serum vitamin C mengandung bahan M-61 Vitablast C dan menyimpan bahan-bahan itu di lemari es maka bis mengurangi efek oxygenizing yang berpotensi mengubah formula bahan-bahan vitamin c tadi.

9 Produk Kecantikan yang Harusnya Kita Simpan di Lemari Es (Bagian 1)

Suhu yang panas bisa bikin kuteks kesayangan kita cepet mengeras, makanya menaruhnya di lemari es adalah cara yang tepat agar kuteks kita tetap fresh dan mudah pas mau dipakai.

9 Produk Kecantikan yang Harusnya Kita Simpan di Lemari Es (Bagian 1)

(Baca juga : Cara Membersihkan Makeup yang Benar)

(razan, foto : weheartit.com, giphy.com)