Kita mungkin udah yakin sama perasaan kita tapi bisa jadi dia belum.
(Baca juga: Hal Yang Bikin Cowok Males Lanjutin PDKT)
Dari PDKT yang gagal kita bisa belajar untuk lebih percaya diri.
Karena kita sudah punya pengalaman mendekati cowok yang kita suka dan melihat gimana responnya.
Kalau di pengalaman PDKT yang gagal itu kita kurang memperlihatkan rasa percaya diri kita, sekaranglah saatnya.
Terkadang, kita perlu berpisah sama seseorang yang istimewa untuk menyadari betapa kita beruntung mendapatkannya.
Enggak ada salahnya mengingat kejadian yang pernah kita lalui bersamanya.
Agar lebih mudah mengenali apa yang spesial dari interaksi kita sama dia itu.
Seperti semua hal lain dalam hidup, punya pacar memang enggak selalu mudah.
Setiap kesempatan jadian yang kita punya bisa menjadi sarana untuk belajar sesuatu yang baru.
Termasuk meningkatkan kemampuan berbicara dan juga flirting.
(Baca juga: 20 Cara Flirting Yang Bisa Kita Coba Saat PDKT Dengan Gebetan)