10 Jurusan Kuliah Yang Lulusannya Gampang Dapat Kerja (Bagian 1)

By Astri Soeparyono, Selasa, 20 Januari 2015 | 17:00 WIB
10 Jurusan Kuliah Yang Lulusannya Gampang Dapat Kerja (Bagian 1) (Astri Soeparyono)

Menurut survei yang dilakukan oleh Higher Education Statistics Agency di Inggris, seperti dikutip dari Telegraph, ada 10 jurusan kuliah yang lulusannya gampang dapat kerja.

(Baca juga: 10 Jurusan Kuliah Favorit di Indonesia)

Sekitar 89,9 persen dari seluruh sarjana Ilmu Fisika di rentang waktu 2010-2011 menemukan pekerjaan atau melanjutkan studi mereka paling lambat 6 bulan setelah lulus.

10 Jurusan Kuliah Yang Lulusannya Gampang Dapat Kerja (Bagian 1)
Para lulusan Matematika terkenal banyak dicari di lapangan pekerjaan. Menurut survei ini, sebanyak 89,9 persen alumni jurusan Matematika yang lulus tahun 2010/2011 juga sudah mendapatkan pekerjaan atau melanjutkan studi paling tidak 6 bulan setelah lulus.

10 Jurusan Kuliah Yang Lulusannya Gampang Dapat Kerja (Bagian 1)
Kehadiran dua jurusan ini dinilai mengejutkan. Pasalnya, sekitar 90,1 persen lulusannya juga telah menemukan pekerjaan atau meneruskan studi ke jenjang yang lebih tinggi hanya dalam 6 bulan. Mereka kerap menyingkirkan pencari kerja lainnya dalam lapangan kerja umum, bahkan yang berasal dari jurusan Teknik, Arsitektur, dan Ilmu Komputer.

10 Jurusan Kuliah Yang Lulusannya Gampang Dapat Kerja (Bagian 1)
Kemampuan untuk berbicara dalam bahasa asing merupakan kemampuan yang sangat berharga dalam bursa lapangan kerja dewasa ini. Pada rentang waktu 2010/2011, sekitar 90,3 persen lulusan Bahasa bekerja sesaat setelah lulus.

(Baca juga: Jurusan Kuliah Paling Unik Di Dunia)