Survei Eksklusif Tentang Alasan Di Balik Sikap PHP Cowok

By Ifnur Hikmah, Minggu, 29 Maret 2015 | 17:00 WIB
Survei Eksklusif Tentang Alasan Di Balik Sikap PHP Cowok (Ifnur Hikmah)

Cowok PHP emang suka bikin kesel. Daripada bertanya-tanya lagi, mencari tahu apa, sih, yang sebenarnya terjadi di balik sikap PHP ini? melakukan survey terhadap seratus orang cowok berusia 14-18 tahun untuk mencaritahu alasan di balik sikap PHP ini.

(Baca juga: Ciri-Ciri Cowok Pelaku PHP)

Survei Eksklusif Tentang Alasan Di Balik Sikap PHP Cowok

cowok bilang kalau PHP itu sekadar DEKET TAPI ENGGAK PERNAH JADIAN dan cowok menganggap . Sebanyak cowok menganggap kedua definisi di atas sebagai tindakan PHP.

"Menurut aku, PHP itu orang yang memberikan suatu harapan sama orang lain untuk maksud tertentu. Yang pasti, sih, maksudnya bukan cinta. Misalnya cuma pengin gangguin, ada yang nemenin jalan, atau bahkan ada yang bisa dimintain tolong bikinin tugas, he-he. Tapi, PHP enggak cuma bisa dilihat dari segi cowok aja. Ada faktor kegeeran dari pihak ceweknya juga sehingga si cowok bisa dicap PHP." Justin, XI IIS 1, SMA 65 Jakarta.

(Baca juga: 5 Alasan Kenapa Kita Merasa Kena PHP)

71% cowok bilang tanda-tanda PHP adalah cowok yang sering ngajak chat, ngajak jalan, bahkan ngomong mesra ke cewek tapi enggak pernah nembak cewek tersebut.

15% cowok bilang kalau tanda-tanda PHP adalah si cowok yang suka goda-godain cewek.

14% cowok bilang tanda-tanda PHP itu sering ngajak chat tapi enggak pernah ngajak cewek itu jalan.

 

"Dari pengalamanku dan teman-temanku, banyak yang suka ngajak chat gebetannya dan juga ngomong mesra tapi enggak pernah nembak. Bahkan ada juga yang pakai foto gebetannya sebagai profile picture tapi enggak ngajak jadian, he-he." Candra Ary Sakti, XII IPS 1, SMAN 2 Sampit.

(Baca juga: 4 Tipe Cowok PHP)

Survei Eksklusif Tentang Alasan Di Balik Sikap PHP Cowok

Menurut cowok, cewek bisa ngerasa dia di-PHP karena , sehingga banyak cewek yang ngerasa kalau cowok itu suka sama dia. cowok malah menganggap kalau , padahal belum tentu cowok yang deket sama dia itu beneran suka sama dia. Dan, cowok berpendapat kalau cewek itu menganggap mereka akan jadian karena

 

"Aku gampang nyambung kalau lagi chat atau ngobrol sama orang yang baru dikenal. Kadang, malah sampai kasih perhatian gitu. Aku enggak bermaksud PHP, tapi emang sifat aku yang ramah sama semua orang, jadi mereka menganggap aku memberi harapan ke cewek, padahal belum tentu. Pernah sih aku balas chat adik kelas dengan biasa aja, tapi malah dianggap cuek atau sombong. Jadinya serba salah." Abu Hamas, 12 IPA 1 SMA 2 Metro, Lampung

(Baca juga: Tanda-Tanda Kita Cuma Merasa Geer, Bukan Dia Yang PHP)

cowok mengaku kalau ada sifat si gebetan yang baru diketahuinya dan enggak disukai.

cowok mengaku udah enggak penasaran lagi sama cewek tersebut

cowok mengaku ada cewek lain yang lebih oke dan siap digebet,

Masih banyak fakta lain seputar cowok dan PHP. Fakta lainnya bisa kita temukan di sini, girls.

(Baca juga: Kamu Cewek Tukang PHP?)

(foto: pixshark.com, rebloggy.com)