Menurut Penelitian,Teman 'Asli' di Facebook Hanya 150 Orang

By Astri Soeparyono, Minggu, 24 Januari 2016 | 17:00 WIB
Menurut Penelitian,Teman 'Asli' di Facebook Hanya 150 Orang (Astri Soeparyono)

Khusus untuk Twitter, terdapat sebuah lapisan pertemanan baru yang enggak ditemukan dalam komunikasi tatap muka. Ini adalah lavisan terdalam yang hanya terdiri dari rata-rata 1,5 individu, tergantung skala lapisan lain di luarnya.

Individu yang dimaksud dinilai punya relevansi terhadap ego karena mereka sangat sering berkomunikasi, kurang lebih sekali tiap lima hari di Facebook atau setiap hari di Twitter.

(Baca juga: Ini Cara Membaca Pesan WhatsApp Tanpa Ketahuan Pengirimnya)

Sebenarnya kurang dari 100 orang

Tapi perlu dicatat, walaupum maksimal hubungan pertemanan bisa menampung hingga 150 orang, sebenarnya sebagian besar jejaring ini berisi kurang dari 100 orang.

Facebook mungkin membatasi jumlah pertemanan maksimal hingga 5.000 orang, tapi sebenarnya, komunikasi dan pertemanan yang terjalin dengan pemilik akun sangat sedikit dibandingkan angka tersebut.

(Baca juga: 25 Password Terburuk dan Mudah Dibobol di Tahun 2016)

(yoga/ tekno.kompas.com)