12 Bahaya Minuman Bersoda (Bagian 1)

By , Kamis, 18 September 2014 | 16:00 WIB
12 Bahaya Minuman Bersoda (Bagian 1) (cewekbanget)

Mengkonsumsi satu gelas soda per hari bisa meningkatkan angka triglycerides sebanyak 30 persen dan bisa mengeraskan arteri.

Lapisan BPA di minuman bersoda bisa merusak hormon yang dapat menimbulkan potensi kanker payudara.

Sebuah studi yang sudah berlangsung selama 10 tahun menyebutkan bahwa orang yang meminum 2 gelas diet soda dalam sehari akan mengalami peningkatan ukuran pinggang sebanyak 500 persen!.

 

(Baca juga: 12 Bahaya Minuman Bersoda Bagian 2)

 

(yetta/tabloidnova.com, foto: gifboom.com)