Enggak bisa dipungkiri, setiap dari kita pasti memiliki salah satu kebiasaan aneh yang belum tentu diterima oleh orang banyak. Paling sahabat kita hanya memberi sedikit komentar kalau aksi kita sudah keterlaluan aneh. Sahabat kita juga pastinya enggak mau ngeliat kita dinilai jelek sama orang lain.