Resep Kreasi Mie Instant Keju Ala Pasta

By Marti, Jumat, 1 Agustus 2014 | 16:00 WIB
Resep Kreasi Mie Instant Keju Ala Pasta (Marti)

Suka banget makan pasta? Enggak perlu jauh-jauh lagi buat nyobain makanan favorit ini, coba saja bikin resep kreasi mie instant keju ala pasta. Hanya dengan mie instant, rasanya enggak kalah lezat dari pasta yang biasanya kita makan di restoran favorit. Yang sudah pengin coba cara masak menu lezat ini, lihat yuk cara pembuatan resep kreasi mie instant keju ala pasta!

2 bungkus mie instant

4 cangkir air

3 sendok makan mentega (direkomendasikan mentega tanpa garam)

1 sendok makan minyak zaitun

1 cangkir keju pecorino romano atau bisa diganti dengan keju mozzarella

1 cangkirkeju parmigiano reggiano atau bisa diganti keju biasa

Lada hitam secukupnya

Oregano (optional)

Baca juga: 5 Resep Keren Ice Cream Lezat Buat Cemilan Sehat Setiap Hari

Baca juga: Resep Potato Wedges Simple Dan Enak

sebaiknya enggak perlu pakai bumbu apapun dalam mie instant. Rasa gurih sudah kita dapatkan dari keju dan mentega. Boleh menambahkan sedikit penyedap rasa ayam sesuai selera.

(stefanie, foto: foodspotting.com)