5 Keuntungan Kalau Kita Memilih Kuliah Kelas Karyawan

By Niken Ari, Senin, 28 Maret 2016 | 02:30 WIB
Desain Grafis Jurusan Kuliah yang Cocok Untuk Si Introvert (Foto: popsugar.com) (Niken Ari)

Kelulusan udah di depan mata. Kita sibuk mempersiapkan ujian akhir dan tes masuk perguruan tinggi. Tapi, orang tua kita bilang kalau kita sebaiknya menunda kuliah tahun ini karena enggak sanggup membiayai uang kuliah. Sedangkan kita pengen banget kuliah tahun ini. Kuliah dengan beasiswa juga enggak mudah karena saingannya yang banyak. Gimana kalau kita kuliah di kelas karyawan aja. Karena kita bisa kuliah tapi juga sambil kerja. Berikut ini ada 3 keuntungan kalau kita memilih kuliah kelas karyawan.

Karena orang tua enggak mampu untuk membiayai kita kuliah dan menyarankan kita untuk kerja aja, kita masih tetap bisa kuliah kok. Biasanya perkuliahan kelas karyawan diadakan di sore hingga malam hari dan di hari Sabtu dan Minggu. Jadwal ini dibuat karena menyesuaikan dengan jam para pekerja. Dengan begini, pagi kita bisa kerja malamnya bisa kuliah.

(Baca juga: 5 Hal yang Harus Diperhatikan Kalau Kita Kuliah Dengan Beasiswa Bidikmisi)