5 Sekolah Paling Keren & Unik di Dunia yang Enggak Kalah dari Hogwarts

By Aisha Ria Ginanti, Jumat, 2 Maret 2018 | 01:30 WIB
5 Sekolah Paling Keren & Unik di Dunia yang Enggak kalah dari Hogwarts (Aisha Ria Ginanti)

Punya sekolah yang unik dan keren pasti jadi mimpi banyak pelajar dong. Baik itu dari segi bangunannya, kurikulumnya atau pun suasana belajarnya. Apalagi kalau bisa sekeran Hogwarts. Uh, pengin banget kayaknya.

Tapi ternyata ada lho, beberapa sekolah di dunia ini yang punya bangunan dan kurikulim yang super keren dan unik. Ini dia 5 sekolah paling keren dan unik di dunia yang enggak kalah dari Hogwarts.

(Baca juga: 5 Serial Drama Korea Tentang Bullying Di Sekolah Yang Bisa Memberi Kita Banyak Pelajaran)

Sekolah ini punya sebuah ruangan kelas besar yang dihadiri ileh lebih dari 110 orang pelajar SMA. Pelajarannya diselenggarakan di sebuah ruang kaca besar berbentuk kubus, yang disebut sebagai gymnasium.

Setiap bagian sekolah ini dibatasi oleh ‘drums’ sebuah area untuk santai melepas lelah yang memang sengaja dibangun untuk memicu kreatifitas anak-anak.

(Baca juga: 10 Quotes Karakter Disney yang Bisa Bikin Kita Semangat di Pagi Hari)

Sekolah yang satu ini memang untuk playgroup dan taman kanak-kanak, tapi fasilitasnya keren banget. Desain luarnya dibuat begitu terang dan ceria sehingga menarik buat anak-anak.

Cara mengajarnya pun unik banget, setiap murid punya rencana belajar sendiri-sendiri, yang bisa mudah diterapkan oleh guru dan orang tua mereka. Setiap murid juga boleh mengajukan ide untuk mengubah proses belajar mereka biar lebih nyaman bagi mereka.

Selain itu, semua kelas di sekolah ini juga diselenggarkan dalam grup-grup kecil.

(Baca juga: Dari 10 Seragam Sekolah di Drama Korea Ini, Mana yang Kamu Pengin Jadi Seragam Sekolahmu?)