9 Cara Efektif Untuk Mengatasi Masalah Tidur Menurut Sains

By Aisha Ria Ginanti, Selasa, 3 Januari 2017 | 05:42 WIB
9 Cara Efektif Untuk Mengatasi Masalah Tidur Menurut Sains (Aisha Ria Ginanti)

Ketika selesai beraktivitas, terkadang kita kepengin langsung rebahan, narik selimut, dan tidur nyenyak sampai pagi. Tapi, ada masa di mana kita enggak bisa langsung terlelap. Masalah sehari-hari, kekhawatiran akan yang terjadi esok hari, sampai problem kesehatan, bisa membuat kita susah tidur.

Ketika semua usaha kita biar cepat terlelap enggak mempan lagi, termasuk minum susu hangat, the chamomile, atau menyalakan aroma terapi, ini saatnya sains memecahkan masalah kita. Yuk, intip 9 Cara Efektif Untuk Mengatasi Masalah Tidur Menurut Sains.