Setelah tahun lalu Baek A Yeon merilis single solo pertamanya So So dan mengeluarkan lagu duetnya bareng JB GOT7 yang berjudul Just Once, Baek A Yeon akan comeback dan merilis single terbarunya.
Masih belum ada teaser dan konfirmasi tentang lagu terbarunya, tapi pihak JYP Entertainment mengungkapkan kalau 29 Mei mendatang Baek A Yeon akan merilis lagu terbarunya.
(5 Boyband Korea yang Akan Segera Comeback Mei - Juni 2017. Ada Idola Kamu?)