5 Sheet Mask Korea di Bawah 50 Ribu Ini Bisa Bikin Wajah Kita Cerah & Glowing!

By Debora Gracia, Selasa, 24 April 2018 | 14:00 WIB
5 Sheet Mask Korea di Bawah 50 Ribu Ini Bisa Bikin Wajah Kita Cerah & Glowing! (Debora Gracia)

Produk sheet mask dari Nature Republic ini punya 10 varian yang bisa kita cobain. Sheet mask-nya transparan dan punya essence yang cukup banyak, jadi bisa dipakai maksimal dua kali.

(Baca juga: Tiru Gaya Makeup Simple dan Natural ala Vanesha Prescilla, Pemeran Milea di Film Dilan 1990)