V dan Jungkook menjadi satu tim dalam melakukan Pokemon photo shoot di acara BTS NOW 3. Mereka pun menamai tim mereka dengan TAEKOOK, dan keduanya terlihat senang dengan nama itu.
Saat lagi melakukan photo shoot BTS, V bersin sambil membalikkan badannya yang ternyata ada Jungkook dan enggak sengaja bersin tepat di muka Jungkook. Lalu Jungkook malah membalas bersin ke muka V, haha lucu banget!
Beberapa kali V dan Jungkook terlihat saling berbisik. Hmm kira-kira apa yang mereka omongin ya, girls?
Sisi maknae Jungkook terlihat saat beberapa kali dia duduk dipangku oleh V. Lucu banget mereka kayak kakak adik beneran.