5 Manfaat Enggak Terduga Kulit Pisang untuk Wajah, Gigi, dan Mata Panda

By Marcella Oktania, Minggu, 5 November 2017 | 05:15 WIB
Ternyata kulit pisang punya banyak manfaat untuk kecantikan! (Marcella Oktania)

Pengin gigi putih lebih cepat? Gosok saja kulit pisang ke gigi kita selama beberapa menit. Diamkan sebentar dan bilas dengan air bersih. Lakukan 1-2 kali sehari biar hasilnya lebih maksimal.

Kulit pisang juga bisa membuat wajah kita jadi lebih lembap dan lembut. Balurkan saja kulit pisang setipis mungkin pada wajah. Jangan lupa juga bagian leher kita, ya.

(Baca juga: 5 Skincare Korea dari Bahan Fermentasi yang Dapat Mencerahkan Wajah)

Bagian bawah mata yang menghitam juga bisa disamarkan perlahan dengan kulit pisang. Potong kulit pisang agar sesuai untuk bawah mata kita.

Gosok dengan sangat lembut ke bagian bawah mata, diamkan sebentar, dan bilas dengan air dingin.

(Baca juga: 8 Skincare Berbahan Dasar Beras di Bawah 50 Ribu yang Bikin Kulit Glowing)