8 Bedak Lokal dengan Harga Terjangkau yang Bikin Wajah Matte Sepanjang Hari

By Jana Miani, Minggu, 7 Januari 2018 | 14:20 WIB
instagram.com/pevpearce (Jana Miani)

Aktifitas yang padat bikin kita enggak punya waktu buat touch up. Makanya kita butuh makeup yang tahan lama dan tetap bikin wajah terlihat segar. Beberapa bedak ini dijamin bikin wajah bebas kilap seharian deh girls.

Ini dia 8 bedak lokal dengan harga terjangkau yang bikin wajah matte sepanjang hari.

(Baca juga: Rangkaian Skincare yang Cocok Buat Kulit Kering Supaya Terlihat Segar)

Harga Rp 40.000

Bedak padat ini terasa ringan dan cocok dipakai saat kondangan. Mengandung vitamin E yang melembapkan.

Harga Rp 42.000

Bedak ini sudah dilengkapi dengan SPF 18 dan ekstrak lemon yang mencerahkan wajah.

Harga Rp 26.000

Mengandung micro coated particle yang membuat wajah terlihat halus dan lembut.