Jisoo BLACKPINK selalu tampil flawless walaupun dengan makeup yang tipis. Makeup ala Jisoo ini bisa kita tiru tanpa harus mengeluarkan banyak uang lho, girls.
Contek yuk 5 langkah makeup natural ala Jisoo BLACKPINK dengan budget 100 ribu.
(Baca juga: 8 Lip Tint Korea dengan Semburat Merah untuk Bibir Kecil ala Jisoo ‘BLACKPINK’)
BB Cream ini memiliki coverage yang light to medium. Sangat cocok dipakai sehari-hari. Dapat meratakan warna kulit, mengontrol minyak berlebih dan membuat wajah terlihat lebih cerah.
Bedak tabur yang ringan ini dapat menyerap minyak berlebih supaya wajah enggak berkilau dan terasa segar seharian.
Pensil alis ini sangat terjangkau dan mudah diaplikasikan. Sudah terdapat sikat alis yang membuat bulu alis jadi rapi dan terlihat tebal natural.
(Baca juga: 8 Essence yang Dapat Mencerahkan Wajah Kusam dan Bekas Jerawat)
Produk lokal yang satu ini memang jarang kita dengar tapi kualitas maskara lokal ini bisa menyaingi produk luar lho, girls!
Lipstik matte yang lembut dan ringan ini nyaman banget dipakai seharian. Enggak mudah hilang dan enggak bikin bibir jadi kering.
(Baca juga: 5 Langkah Makeup 'No Makeup' ala Seolhyun, Cocok Buat Kulit Sawo Matang)