8 Pekerjaan dengan Gaji Tertinggi Untuk Lulusan Ekonomi, Kamu Tertarik?

By Indah Permata Sari, Jumat, 26 Januari 2018 | 03:30 WIB
foto : circle.asia (Indah Permata Sari)

Masih di ranah akuntansi dan keuangan, gaji seorang Direktur Audit Internal adalah sebesar Rp 62,5 juta hingga Rp 91 juta per bulan.

Analisis Ekonomi kebanyakan bekerja di sebuah perusahaan investasi yang menganalisis tren bisnis dan tugasnya adalah membuat rekomendasi investasi.

Kisaran gaji yang bisa dia terima untuk yang berpengalaman adalah sekitar Rp 585 juta per tahun.

(Baca juga : )

Agen asuransi yang sudah memilik lisensi dan sekuritas penjualaan, maka gaji yang bisa didapatkan lulusan ekonomi yang sudah berpengalaman adalah sekitar Rp 520 juta per tahun!

Bagi lulusan ekonomi di bidang manajemen, bisa meniti karir sebagai seorang Manajer Sumber Daya Manusia (SDM). Nah untuk gajinya, mereka bisa menghasilkan Rp 35 – Rp 45 juta per bulan untuk di perusahaan multinasional.

Tapi kalau di perusahaan lokal, umumnya gajinya adalah sekitar Rp 10 juta – 15 juta per bulan.

(Baca juga : )

Untuk lulusan ekonomi yang kerja dan menempati jabatan tingkat menengah di sebuah Bank atau perusahaaa nasional, maka gaji yang bisa diperoleh adalah sekitar Rp 25 juta hingga Rp 35 juta per bulan dengan pengalaman kerja 2 – 4 tahun.