Buat yang Baru Pertama Kali Mencukur Rambut Vagina, Perhatikan 6 Hal Berikut

By Indra Pramesti, Senin, 12 Februari 2018 | 13:00 WIB
Wajib tahu 6 hal dasar berikut! (Indra Pramesti)

Jika perlu, kita bis amemangkas ujung rambut vagina yang terlalu panjang dengan gunting. Hal ini bisa memudahkan gerak pisau cukur yang kita gunakan.

Kondisi gatal akan sering kita alami pasca melakukan cukur rambut vagina. Hal ini wajar, karena rambut yang semula kita cukur, akan tumbuh sedikit demi sedikit yang akhirnya bergesekan dengan celana dalma yang kita gunakan, dan menimbulkan rasa gatal.

Kalau kita mengalami kondisi ini, jauhkan diri dari menggaruknya. Sebagai gantinya, kita perlu menggunakan ingrown hair serum, yakni serum yang membantu menetralisir rasa gatal pada area pertumbuhan rambut vagina.

(Baca juga: 8 Fakta Menarik Tentang Payudara yang Belum Kita Ketahui)