Hampir sama dengan yang dialami oleh SNSD. Namun, jokes ini sedikit menegangkan.
Pembawa acara tiba-tiba menginterupsi penampilan mereka beberapa kali, dan mencoba untuk mengajak siswa lebih bersemangat, tapi gagal.
Ketika akhirnya ketahuan itu hanya bercanda, Soyou sampai menangis. Ternyata, candaan ini enggak semenyenangkan yang mereka pikir.
Sewaktu tampil di variety show Roommate, Jackson ditipu kalau ibunya sengaja datang dari Hong Kong untuk menonton GOT7.
Seo Kang Joon terus bertanya apakah dia sangat bersemangat untuk bertemu ibunya dan seberapa besar dia merindukan ibunya.
Namun, ketika Jackson sudah sangat bersemangat, Lee Guk Joo masuk ke dalam ruangan dan memberitahu itu hanya candaan.
Jackson pun merasa sangat sedih karena tahu ibunya tidak benar-benar datang. Well, ini sama sekali enggak lucu ya, girls.
(Baca juga: 6 seleb Korea yang dibilang mirip Dinosaurus)